Menjelang Bulan Suci Ramadhan Bulog Siapkan 8 Ribu ton Beras.

- Publisher

Monday, 5 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IM, AMBON-Menghadapi Bulan Puasa dan Indulfitri Perum Bulog Divisi Regional (Divre) Maluku dan Maluku Utara telah menyidiakan 8 ribu ton beras yang dipekirakan cukup mengahadapi Bulan suci Ramadan dan Idulfitri.

Selain beras, 236 ton gula pasir dan 18 ton terigu juga siap didistribusikan ke masyarakat. 

“Saya kira cukup aman, Beras 8 ribu ton, dan gula pasir 236 ton, serta 18 terigu untuk Maluku kususnya kota Ambon.”, jelas Muhammad Taufik Selasa, (5/4/2021) di kantornya.

Taufiq menambahkan, selain itu, Bulog Divre Maluku-Maluku Utara yang dipimpinnya juga akan melakukan pasar mura yang tentunya akan berkordinsi dengan Pemerintah terkait.

Ini yang nantinya, kata dia, didistribusikan ke masyarakat pada waktu yang sudah ditentukan.

“Untuk pasar mura kami akan berkordinasi dengan TPID Provinsi, dinas ketahan pangan, Bank Indonesia, dan Disperindag, kami hanya menyediakan.” katanya.

Selain itu, dalam waktu dekat ini Bulog akan melakukan virtual dengan Menteri Perdagangan untuk membahas kesiapan stok-stok dalam menghadapi bulan puasa dan Indulfitri.

“Untuk Rumah pangan kita kami bersedia untuk menyajikan dan melayani setiap permintaan”. (IM3).

Berita Terkait

19 Manfaat Buah Markisa untuk Tubuh Kita.
Makanan Kadalwarsa Ditemukan Di Kios Pengecer. Disperindag Aru Diminta Sikapi.
Koramil 1502-02/Amahai Kawal Operasi Pasar Bersama Unsur Tiga Pilar.
Gerakan Menanam Mangrove Dilakukan DPC PKB Kepulauan Aru. Djabumir: Melestarikan Lingkungan Pesisir.
Babinsa Koramil 1502-05/Wahai Bantu Pendistribusian Bantuan Dari Dana Desa.
DPRD Maluku Jangan Eforia Dengan Pinjaman Rp 700 Miliar
BPS: Angka Kemiskinan di Maluku Turun
Bupati Buru: Persentase Penduduk Miskin Turun
Berita ini 157 kali dibaca

Berita Terkait

Sunday, 12 September 2021 - 18:58 WIT

19 Manfaat Buah Markisa untuk Tubuh Kita.

Thursday, 20 May 2021 - 14:58 WIT

Makanan Kadalwarsa Ditemukan Di Kios Pengecer. Disperindag Aru Diminta Sikapi.

Saturday, 10 April 2021 - 16:02 WIT

Koramil 1502-02/Amahai Kawal Operasi Pasar Bersama Unsur Tiga Pilar.

Monday, 5 April 2021 - 13:42 WIT

Menjelang Bulan Suci Ramadhan Bulog Siapkan 8 Ribu ton Beras.

Thursday, 25 March 2021 - 22:53 WIT

Gerakan Menanam Mangrove Dilakukan DPC PKB Kepulauan Aru. Djabumir: Melestarikan Lingkungan Pesisir.

Berita Terbaru