Bupati dan Sekda Buru Bareng Masyarakat Cor Mesjid

- Publisher

Sunday, 19 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IM, NAMLEA-

Sekda Kabupaten Buru Ilyas Hamid menyatakan Pemkab Buru tetap menaruh perhatian terhadap pembangunan sarana ibadah. Sebut saja kegiatan pembanguna mesjid Maula Ibrahim di Kota Namlea ditargetkan rampung tahun 2021 mendatang.

“Itu untuk memacu kebersamaan kita. Dan atas izin Allah Swt memasuki bulan Ramadhan 1442 Hijiriah yang jatuh pada hari Jumat 24 April tahun ini, mesjid Maula Ibrahim sudah bisa difungsikan untuk melaksanakan Ibadah tarawih atau sholat lainnya,” kata Ilyas Hamid kepada media ini, di sela-sela pengecoran mesjid tersebut, Minggu (19/4/2020).

Selain warga dari desa-desa di Kecamatan Namlea, Lilialy dan Waplau ikut serta dalam kegiatan pengecoran sayap masjid di lantai dua itu juga diikuti sejumlah pejabat Pemda Kabupaten Buru, termasuk Bupati Ramly Umasugi maupun Sekda Ilyas Hamid.(AK/SW)

Berita Terkait

Utus 5 Siswa Non Muslim Wakili Madrasah di Maluku Ikut Pentas Seni HAN 2022, MI di Buru Jadi Agen Moderasi Beragama
Kementan Dan TNI AD Pangdam XVI Pattimura Kerja Sama Peningkatan Padi B.1000
Pembangunan Bendungan Way Apu Suda Mencapai 40 Persen.
Pemda dan DPRD Berkolaborasi Membangun Kabupaten Bursel
Paripurna DPRD Kabupaten Bursel Ke 14 Bertepatan dengan 1 Tahun kerja Bupati Dan Wakil Bupati
Bupati Bursel Hj Safitri malik Soulisa Ikut Audiens Bersama Kementrian Kelautan RI
Dua Bocah Digarap Ayah Kandung, Kapolres Pulau Buru Menyapa Keluarga Korban
Dihantam Gelombang, Longboat Berpenumpang 15 Orang Tenggelam
Berita ini 195 kali dibaca

Berita Terkait

Monday, 8 August 2022 - 11:45 WIT

Utus 5 Siswa Non Muslim Wakili Madrasah di Maluku Ikut Pentas Seni HAN 2022, MI di Buru Jadi Agen Moderasi Beragama

Sunday, 24 July 2022 - 13:39 WIT

Kementan Dan TNI AD Pangdam XVI Pattimura Kerja Sama Peningkatan Padi B.1000

Friday, 22 July 2022 - 19:01 WIT

Pembangunan Bendungan Way Apu Suda Mencapai 40 Persen.

Thursday, 21 July 2022 - 20:22 WIT

Pemda dan DPRD Berkolaborasi Membangun Kabupaten Bursel

Thursday, 21 July 2022 - 17:03 WIT

Paripurna DPRD Kabupaten Bursel Ke 14 Bertepatan dengan 1 Tahun kerja Bupati Dan Wakil Bupati

Berita Terbaru