Kodam Pattimura Gelar Komunikasi Sosial dengan KBT

- Publisher

Wednesday, 2 June 2021 - 16:38 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IM,Ambon,Kodam XVI/Pattimura menggelar kegiatan Komunikasi Sosial dengan Keluarga Besar TNI (KBT) di Baileo Emas Putih, Tapal Kuda dan di Keramba jaring apung, belakang Asmil OSM, Kec. Nusaniwe, Kota Ambon, (2/6/2021). Kegiatan dilaksanakan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan Covid-19.

Kegiatan Komunikasi Sosial ini dibuka oleh Aster Kasdam XVI/Pattimura, Kolonel Arm Hendro Agus Suseno yang diikuti oleh perwakilan dari FKPPI, GM KPPI, PPAD dan PEPABRI Provinsi Maluku sebagai peserta. Selain sebagai ajang silaturahmi, kegiatan ini juga di isi beberapa materi diantaranya, Sosialisasi Program unggulan Kodam Aplikasi Klassku, Komponen Cadangan dan Budidaya keramba jaring apung.

Dalam sambutan Pangdam XVI/Pattimura yang di bacakan Aster Kasdam mengucapkan terima kasih atas kehadiran para tamu undangan dan peserta kegiatan Komunikasi Sosial dengan Keluarga Besar TNI .

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Pangdam, kegiatan ini dapat mewujudkan hubungan antara Prajurit Kodam XVI/Pattimura dengan Keluarga Besar TNI yang lebih harmonis serta senantiasa terjaga ikatan sebagai mitra pejuang untuk menjaga dan mempertahankan kedaulatan NKRI berdasarkan Pancasila dan UUD 1945.

Kegiatan pembinaan Komsos ini juga sangat penting untuk tercapainya pemahaman Keluarga Besar TNI tentang dan peran TNI AD serta pokok-pokok kebijakan Kasad dalam bidang Teritorial serta terwujudnya visi, persepsi dan interpretasi yang sama antara TNI AD dengan KBT tentang NKRI, dan akan terbangun terpeliharanya KBT yang memiliki jiwa kejuangan dan profesionalisme di bidangnya, agar senantiasa dapat berperan aktif dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

Diakhir sambutannya Aster berharap, kepada KBT, untuk mengikuti kegiatan Ini dengan baik sehingga dapat memahami beberapa materi yang akan disampaikan.

Berita Terkait

Pemkot Dikunjungi Badan Informasi Geospasial
Mantan Raja Negeri Abubu Divonis 6 Tahun Bui.
Pj. Wali Kota Ambon Terima Tim Periset Tsunami dari Aceh
TP-PKK Gandeng Dinas Perikanan Gelar Festival Cipta Menu B2SA
Rapat Paripurna Terkait PENYAMPAIAN KUPA PPPA TAHUN ANGGARAN 2023 Dan RDP Gabungan Komisi Terkait infestasi PT.SIM.
Kejari Ambon Masih Melengkapi Alat Bukti Untuk Penetapan Tersangka Kasus Dipa Poltek.
Kapolres Minta Anggota Terus Berbuat Baik
PJ Walikota Ambon menegaskan pegawai kontrak diperpanjang tidak diberhentikan.
Berita ini 49 kali dibaca

Berita Terkait

Tuesday, 26 September 2023 - 00:15 WIT

Kejati Maluku Terima 6 Tersangka Kasus Korupsi Perjalanan Dinas Di Tanimbar

Thursday, 21 September 2023 - 16:10 WIT

Diidap Vidi Aldiano, Ini Alasan Kanker Ginjal Lebih Banyak Menyerang Pria

Wednesday, 13 September 2023 - 22:06 WIT

Ritual Pemancangan Tiang Suane (BAILEU) Nuduasiwa Negeri Honitetu

Wednesday, 13 September 2023 - 15:09 WIT

DPW IKAPPI Maluku: Wahab Talaohu Sosok Tepat Bangkitkan Ekonomi Maluku.

Wednesday, 13 September 2023 - 14:56 WIT

Kodim Saumlaki dan Kodim Sula Juara Lomba Jurnalistik TMMD ke-117

Monday, 11 September 2023 - 19:59 WIT

Pimpin Apel Pagi,kapolres SBB Sampaikan pesan ini

Saturday, 9 September 2023 - 17:25 WIT

Dimulainya Pembangunan Gedung SMTPI Sektor Tigris, KMJ GPM Dobo Hadiri Peletakan Batu Penjuru.

Friday, 8 September 2023 - 22:49 WIT

Ini Ucapan Pangdam Pattimura Untuk Kota Ambon

Berita Terbaru

Headline

Pemkot Dikunjungi Badan Informasi Geospasial

Wednesday, 27 Sep 2023 - 19:17 WIT

Headline

Mantan Raja Negeri Abubu Divonis 6 Tahun Bui.

Wednesday, 27 Sep 2023 - 18:38 WIT

Headline

Pj. Wali Kota Ambon Terima Tim Periset Tsunami dari Aceh

Tuesday, 26 Sep 2023 - 22:01 WIT

Headline

TP-PKK Gandeng Dinas Perikanan Gelar Festival Cipta Menu B2SA

Tuesday, 26 Sep 2023 - 21:49 WIT