Berkunjung Ke Timika, Mayjen TNI Jeffry Apoly Rahawarin Tinjau Pembangunan Mako Kogabwilhan III

- Publisher

Monday, 30 August 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IM, Ambon – Kedatangan Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) lll, Mayjen TNI Jeffry Apoly Rahawarin di Timika dengan tujuan meninjau langsung proses pembangunan Kantor Kogabwilhan III yang saat ini dalam proses pembangunan.

kepada Media, Rahawarin mengatakan, Kunjungan tersebut sebagai bentuk Menjalankan tugas sebgai tanggung jawab sebagai pimpinan, melihat pembangunan Markas Kogabwilhan III di wilayah itu.

“Tujuan saya ingin menanyakan progres kegiatan kontraktor sudah sejauh mana perkembangan pembangunan Kantor Kogabwilhan III, Rumah dinas Panglima, dan Rumah Dinas Kas Kogabwilhan III serta mess di Timika”, Jelasnya Senin (30/08).

Selain itu, Seport dan semangat dari Panglima kepada pihak kontraktor terucap agar selalu melakukan pekerjaan tepat waktu sesuai kontrak kerja

“prosesnya berjalan sudah sesuai dengan perencanaan dan diharapkan sesuai dengan waktu penyelesaian”, Jelas Mantan Pangdam Maluku itu.

Lanjutnya, Besar harapan beliau telah dibangunnya Mako Kogabwilhan III yang nantinya kelak akan berpengaruh signifikan terhadap penyelesaian konflik yang ada di wilayah tersebut.

“jajaran yang menjadi tugas dan tanggungjawab Kogabwilhan III, khususnya wilayah Papua dan Papua Barat, mengingat keberadaan Kogabwilhan III sangat strategis untuk bisa menyelesaikan konflik yang ada di Papua”, terangnya. (IM02)

Berita Terkait

Pleno KPUD Aru : Kaidel – Djumpa Terpilih Sebagai Bupati dan Wakil Bupati.
Ribuan Masyarakat Aru Penuhi Lapangan Yusudarso Untuk Kampanye Akbar Paslon Kaidel – Djumpa
PPM AKAN DEMO  PENJABAT WALIKOTA, DESAK COPOT DIREKTUR PT DSA, APONG TETELPTA
Berikan pelayanan Rikkes, Sidokkes Polres Kepulauan Tanimbar hadir bersama Gerakan Sekolah Sehat
KNPI Kota Ambon, Aperesiasi Gunawan-Dessy Dilantik Sebagai Anggota DPRD.
Sah.! 34 Anggota DPRD Terpilih Kota Ambon Periode 2024-2029 di Lantik.
Doa Kiai Pemalang Agar Pilkada 2024 Aman dan Damai
Pimpinan Baznas Harus Bersinergi Bersama Pemda Bursel
Berita ini 173 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 4 December 2024 - 22:30 WIT

Pleno KPUD Aru : Kaidel – Djumpa Terpilih Sebagai Bupati dan Wakil Bupati.

Sunday, 24 November 2024 - 14:06 WIT

Ribuan Masyarakat Aru Penuhi Lapangan Yusudarso Untuk Kampanye Akbar Paslon Kaidel – Djumpa

Saturday, 16 November 2024 - 10:10 WIT

PPM AKAN DEMO  PENJABAT WALIKOTA, DESAK COPOT DIREKTUR PT DSA, APONG TETELPTA

Saturday, 14 September 2024 - 08:55 WIT

Berikan pelayanan Rikkes, Sidokkes Polres Kepulauan Tanimbar hadir bersama Gerakan Sekolah Sehat

Friday, 13 September 2024 - 08:17 WIT

KNPI Kota Ambon, Aperesiasi Gunawan-Dessy Dilantik Sebagai Anggota DPRD.

Berita Terbaru