Hujan Deras Disertai Angin Kencang Warga Dihimbau Waspada

- Publisher

Friday, 5 July 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

INFOMALUKUNEWS.COM,NAMROLE,– Warga Kabupaten Buru Selatan (Bursel) diminta untuk tetap waspada terhadap intensitas hujan tinggi, disertai angin kencang yang masih terus melanda wilayah Kabupeten Buru Selatan (Bursel) beberapa hari terakhir.

Himbauan tersebut disampaikan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupeten Bursel, Hadi Longa kepada awak media di ruang kerjanya, Jumat 5 Juli 2024.

Selain itu menurut Longa, masyarakat juga diminta untuk lebih giat memperbaiki drainase dan membersihkan aliran parit, serta tingkatkan kegiatan gotong royong untuk menjaga kebersihan lingkungan sekitarnya.

“Musim penghujan seperti saat ini, warga harus tetap waspada. Jika terjadi banjir maka harus segera mengamankan barang-barang berharga dan mematikan aliran listrik. Sehingga menghindari hal-hal yang tidak diinginkan,” terang, Longa yang juga Asisten II Setda Bursel itu.

Tak hanya itu, himbauan serupa juga disampaikan kepada seluruh nelayan di Kabupaten Bursel, agar selalu waspada. Jika terjadi hujan dan angin kencang, serta gelombang tinggi maka aktivitas melaut harus dihentikan sementara waktu sambil menunggu cuaca kembali membaik.

“Bagi nelayan agar tetap waspada saat melakukan aktivitas melaut. Jika angin disertai gelombang tinggi, maka aktivitas melaut harusnya dihentikan sementara waktu,” harap Longa. (IM-RAM)

Berita Terkait

Berikan pelayanan Rikkes, Sidokkes Polres Kepulauan Tanimbar hadir bersama Gerakan Sekolah Sehat
KNPI Kota Ambon, Aperesiasi Gunawan-Dessy Dilantik Sebagai Anggota DPRD.
Sah.! 34 Anggota DPRD Terpilih Kota Ambon Periode 2024-2029 di Lantik.
Doa Kiai Pemalang Agar Pilkada 2024 Aman dan Damai
Pimpinan Baznas Harus Bersinergi Bersama Pemda Bursel
Kadivhumas Sampaikan Apresiasi Kapolri ke Anggota yang Jadi Penggali Kubur
Masalah Habaka, Pj.Bupati Bentuk Tim Mediasi. Dusun Pelita Jaya Dan Pulau Osi Tidak Koperatif.
GMNI Bursel Minta Kadis PMD Pecat, Ruslan Nurlatu, Pj Desa Oki Baru
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Saturday, 14 September 2024 - 08:55 WIT

Berikan pelayanan Rikkes, Sidokkes Polres Kepulauan Tanimbar hadir bersama Gerakan Sekolah Sehat

Friday, 13 September 2024 - 08:17 WIT

KNPI Kota Ambon, Aperesiasi Gunawan-Dessy Dilantik Sebagai Anggota DPRD.

Thursday, 12 September 2024 - 02:00 WIT

Sah.! 34 Anggota DPRD Terpilih Kota Ambon Periode 2024-2029 di Lantik.

Tuesday, 10 September 2024 - 13:57 WIT

Doa Kiai Pemalang Agar Pilkada 2024 Aman dan Damai

Sunday, 8 September 2024 - 20:10 WIT

Pimpinan Baznas Harus Bersinergi Bersama Pemda Bursel

Berita Terbaru

Daerah

Oknum Polisi Aniaya 3 Bocah, Dituntut 5 Bulan 

Tuesday, 15 Oct 2024 - 09:32 WIT

Daerah

2 Terdakwa Narkoba di Vonis 2,6 Tahun Bui.

Tuesday, 15 Oct 2024 - 00:03 WIT