Pembangunan Jalan Lingkar Ambalau Tak Kunjung Rampung, Pemprov Maluku sudah Anggarkan 2025

- Publisher

Sunday, 9 March 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Infomalukunews.com,Ambon– Proyek pembangunan Jalan Lingkar Ambalau yang masuk pada wilayah administratif di Kabupaten Buru Selatan (Bursel) hingga kini belum menunjukkan perkembangan signifikan.

Padahal, jalan yang diharapkan menjadi akses vital bagi masyarakat Ambalau ini sudah lama dinantikan rampung oleh warga setempat.

Warga masyarakat Ambalau sangat mengeluhkan keterlambatan pembangunan jalan tersebut. Mereka menilai akses jalan yang rusak atau tidak selesai membuat mobilitas warga menjadi sulit, terutama dalam pengangkutan hasil bumi dan kebutuhan pokok lainnya.

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Maluku melalui Hendrik Lewerissa mengatakan bahwa Jalan Lingkar Ambalau tersebut sudah di anggarkan pada tahun 2025

“Minta masyarakat doakan saya Hendrik dan Vanath, untuk tetap kuat dan bisa fokus bangun Maluku ini, par Maluku pun bae,” ungkap Gubernur Maluku disela-sela usai membuka acara Gema Ramadhan yang dipusatkan dihalaman Masjid Raya Al-Fatah Ambon, Maluku.

Kepemimpinan Hendrik – Vanath, kita akan fokus kerja untuk bangun Maluku. Kita bangun Maluku, par Maluku pun bae, kata Gubernur, yang duduk dengan awak media di kursi pelataran mesjid Al-Fatah Ambon.

“Jalan Lingkar Ambalau sudah dianggarkan tahun 2025 ini, kita akan bangun pelan-pelan yang penting bisa berjalan,” ucap Gubernur Maluku. Sabtu, (8/3/25)

Selain itu, bukan saja Jalan Lingkar Ambalau yang di bangun, tetapi kami fokus pembangunan di 11 Kab/Kota di Maluku, pastinya kami juga akan memperhatikan semuanya. “Ujar Gubernur Maluku. (IM-GB)

Berita Terkait

Pleno KPUD Aru : Kaidel – Djumpa Terpilih Sebagai Bupati dan Wakil Bupati.
Ribuan Masyarakat Aru Penuhi Lapangan Yusudarso Untuk Kampanye Akbar Paslon Kaidel – Djumpa
PPM AKAN DEMO  PENJABAT WALIKOTA, DESAK COPOT DIREKTUR PT DSA, APONG TETELPTA
Berikan pelayanan Rikkes, Sidokkes Polres Kepulauan Tanimbar hadir bersama Gerakan Sekolah Sehat
KNPI Kota Ambon, Aperesiasi Gunawan-Dessy Dilantik Sebagai Anggota DPRD.
Sah.! 34 Anggota DPRD Terpilih Kota Ambon Periode 2024-2029 di Lantik.
Doa Kiai Pemalang Agar Pilkada 2024 Aman dan Damai
Pimpinan Baznas Harus Bersinergi Bersama Pemda Bursel
Berita ini 118 kali dibaca

Berita Terkait

Sunday, 9 March 2025 - 18:32 WIT

Pembangunan Jalan Lingkar Ambalau Tak Kunjung Rampung, Pemprov Maluku sudah Anggarkan 2025

Wednesday, 4 December 2024 - 22:30 WIT

Pleno KPUD Aru : Kaidel – Djumpa Terpilih Sebagai Bupati dan Wakil Bupati.

Sunday, 24 November 2024 - 14:06 WIT

Ribuan Masyarakat Aru Penuhi Lapangan Yusudarso Untuk Kampanye Akbar Paslon Kaidel – Djumpa

Saturday, 16 November 2024 - 10:10 WIT

PPM AKAN DEMO  PENJABAT WALIKOTA, DESAK COPOT DIREKTUR PT DSA, APONG TETELPTA

Saturday, 14 September 2024 - 08:55 WIT

Berikan pelayanan Rikkes, Sidokkes Polres Kepulauan Tanimbar hadir bersama Gerakan Sekolah Sehat

Berita Terbaru

Daerah

Wakapolda Pimpin Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Maluku

Tuesday, 22 Apr 2025 - 12:43 WIT